Rabu, 22 September 2010

Lagu Zivilia aishiteru jiplakan (plagiat) dari lagu soba ni iru ne Soulja ??


VS




ZIVILIA Band, band asal Kendari ini adalah salah satu band pop lagi laris dan lagunya sering diputer orang, ternyata pas ane dengerin lagunya, karena sering banget tuh di radio, malah ngingetin ane ama lagu favorit ane dan pacar ane. Makin ane dengerin makin mirip. Herannya pas mreka manggung di inbox, mereka ngaku kalo lagu ini ciptaan vokalisnya, katanya dia pernha tinggal di Jepang.

Ini lagu mreka,
klik sini untuk mendownload Soulja - koko ni iru yo
ini PV plus english subnya Soulja - koko ni iru yo

klik sini untuk mendownload Zivilia - aishiteru


Ini lagu sebenarnya beredar di Jepang taun 2007an, jadi udah agak lama, dan sempet gila2an ngetren banget, ampe ada versi ceweknya, dan masuk Guiness Book Of Record sebagai lagu terlaris didownload, judulnya
Bahkan lagu ini juga dibeli kelompok RnB Taiwan, Da Mouth berjudul Wang Yuan Kou Li Kou. Juga dicover oleh Sly & Robbie, band Reggae asli Jamaica.
Bedanya di kedua versi itu, nama artis aslinya disebutin dan gak di-aku2 lagu sendiri.

Bukan maksud saya ingin memecahbelah ataupun mengadu domba,,,,,

sumber : http://www.kaskus.us/showthread.php?t=4015178

Tidak ada komentar:

Posting Komentar